Kunci yield-nya sekarang!

Memasuki akhir tahun, yield obligasi pemerintah berada di tren melandai. Hal ini seiring dengan suku bunga acuan BI yang ditahan di level 6% (per November 2023) dan diindikasikan sudah berada di puncak. Dengan kondisi saat ini, apakah sekarang masih jadi waktu yang tepat untuk investasi Obligasi FR? |
|
|
Pergerakan Yield Obligasi Pemerintah |
|
|
Meskipun yield obligasi pemerintah berada dalam tren melandai, namun posisi saat ini belum menyamai titik terendah yield di 2023 sebesar 6,18%. Hal ini menunjukkan adanya peluang yield turun lebih lanjut jika suku bunga benar-benar dipangkas ke depannya. Konsensus ekonom memperkirakan Bank Indonesia (BI) akan mulai memangkas suku bunga acuan (BI7DRR) pada kuartal III-2024, menyusul Bank Sentral Amerika Serikat The Fed yang diperkirakan memangkas pada kuartal I/II - 2023.
|
|
|
Yield Turun, Harga Obligasi Naik |
Pergerakan yield obligasi pemerintah mulai melandai seiring indikasi bahwa tingkat suku bunga telah berada di puncak. Dengan ekspektasi suku bunga akan dipangkas, maka harga obligasi berpotensi untuk melanjutkan kenaikan. |
|
|
💡 Maka sekarang masih jadi momentum untuk investasi Obligasi FR. Jadi jika nanti harga Obligasi FR naik karena suku bunga turun, hal tersebut jadi peluang untuk mendapatkan keuntungan berupa capital gain. |
|
|
Namun untuk investor yang tidak ingin memusingkan kondisi ekonomi dan pergerakan suku bunga, kamu bisa kunci yield Obligasi FR dan hold hingga jatuh tempo. Nilai yield tidak akan berubah jika kamu pegang hingga jatuh tempo! |
|
|
Alasan Investasi di Obligasi FR Menarik |
|
|
- Bisa Dijual Sebelum Jatuh Tempo
Obligasi FR likuid dan bisa dijual kapan saja sebelum jatuh tempo.
- Aman Dijamin Negara
Instrumen investasi yang aman karena pembayaran pokok dan kuponnya 100% dijamin oleh negara Indonesia tanpa batas nominal maksimal. Sedangkan deposito di bank umum hanya dijamin hingga Rp2 miliar dan bunga 4,25% oleh LPS.
- Yield Lebih Tinggi Dibanding Deposito
Untuk instrumen investasi yang sangat rendah risiko dan mempunyai tingkat likuiditas yang tinggi, Obligasi FR memberikan yield yang lebih tinggi dibanding deposito.
- Guaranteed Return. Kepastian Return yang Bisa Kamu Kunci Ketika Beli.
Yield beli tidak akan berubah selama investor memegang Obligasi FR hingga jatuh tempo. Ini berarti sangat menguntungkan bagi investor yang beli Obligasi FR saat yield sedang tinggi seperti sekarang dan investor tahu pasti berapa total return yang akan diterima saat jatuh tempo.
- Dapat Kupon Setiap 6 Bulan
Cash flow tetap yang pasti ditransfer ke rekening kamu setiap 6 bulan dari Kementerian Keuangan tanpa peduli kondisi ekonomi naik turun.
|
Disclaimer: Konten dibuat untuk tujuan edukasi dan bukan merupakan rekomendasi untuk membeli/menjual produk tertentu. |
Gratis biaya pembayaran buat investasi kamu di Bibit dengan RDN Wallet |
|
|
Email ini dikirim oleh PT Bibit Tumbuh Bersama, Agen Penjual Efek Reksa Dana (APERD) yang berizin dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan. Informasi di dalam email ini bersifat rahasia dan hanya ditujukan bagi investor yang menggunakan APERD PT Bibit Tumbuh Bersama dan menerima email ini. Dilarang memperbanyak, menyebarkan, dan menyalin informasi rahasia ini kepada pihak lain tanpa persetujuan PT Bibit Tumbuh Bersama. Reksa dana merupakan produk pasar modal dan bukan produk APERD. APERD tidak bertanggung jawab atas risiko pengelolaan portofolio yang dilakukan oleh Manajer Investasi. Semua investasi mengandung risiko dan adanya kemungkinan kerugian atas nilai investasi. Kinerja masa lalu tidak mencerminkan kinerja di masa depan. Kinerja historikal, keuntungan yang diharapkan dan proyeksi probabilitas disediakan untuk tujuan informasi dan ilustrasi.
Untuk informasi lebih lanjut, klik di sini.
|
|
|
|
0 komentar:
Posting Komentar